Pentingnya Ketekunan Dan Kerja Keras


” Hendaklah seorang penuntut ilmu, memiliki semangat dalam belajar, dan mengoptimalkan semua waktunya, baik siang maupun malam, saat mukim maupun safar.  Amat bodohlah orang yang memungkinkan untuk menghadapkan/mendapatkan  kedudukan sebagai pewaris para nabi, kemudian ia malah menyia-nyiakannya”.

===Imam Nawawi===

 


Leave a Reply